BISKAR. Diberdayakan oleh Blogger.

LOGIKA TUHAN DAN KEBETULAN


Awaluddin Madjid
SIAPA MENANAM,DIA MEMETIK HASILNYA
Saya, sebagai pengusaha dan juga konsultan sering mendapat cerita menarik dalam perjalanan menjalankan usaha yang saya lakukan dan atau cerita menarik dari partner saya yang sedang menjalankan usahanya.

Dalam usaha yang saya lakukan dan atau partner, saya selalu membuat catatan, yang jadi bahan untu buku yang akan saya tulis. Karena dari cerita ini saya selalu memaknai bahwa dalam menjalankan usaha dan upaya yang kita lakukan CAMPUR TANGAN TUHAN MEMEGANG POSISI YANG TERAMAT PENTING, kalaupun tergantung pula pada upaya dan usaha yang kita lakukan, seberapa hebat apa yang sudah kita lakukan, seberapa kuat kita menghadapi badai,seberapa focus pada apa yang kita jalankan dan hal lainnya, dan yang amat terpenting kepercayaan dan keyakinan kita pada YANG MAHA KUASA BAHWA USAHA DAN UPAYA KITA AKAN DIDUKUNG. Pertanyaannya adalah, apakah Tuhan benar akan menolong hamba – Nya yang akan,sedang dan telah menjalankan usahanya ???.
Pertanyaan perlu jawaban, bukan ???, dan biasanya manusia selalu berkata,”biarlah waktu yang menjawab”,bukan “ TUHAN AKAN MENJAWABNYA”,kata,bahasa dan komunikasi terlihat sederhana namun maknanya dalam, dan kita sering salah menempatkan hal itu.

Kejadian dalam upaya dan usaha yang dilakukan oleh manusia terutama dalam dunia usaha, bagi kami , pengusaha kesulitan dan hambatan bahkan kegagalam sudah menjadi menu harian,ketika eksistensi usaha tetap bisa bertahan dan berjalan karena didasarkan pada komitmen, konsep, kontekstual,kapasitas, konsistensi, kreatifiats, komunikasi, yang akhirnya melahirkan kepercayaan dan keberlanjuta, maka atas ijin Tuhan usaha tersebut bisa berjalan dan tetap bertahan.
Sembilan kunci yang saya sebut diatas, ketika usaha tetap berjalan dan bertahan adalah bahasa dari siapa menanam dan dia akan memetik hasilnya. Sepanjang alam mendukung dan Tuhan merestui bahasa alam tersebut ( saya meminjam bahasa partner saya ).

KEBETULAN, APAKAH ADA DALAM DUNIA USAHA ???
Saya tidak percaya dengan bahasa “ORANG PINTAR DAN BODOH, YANG ADA ORANG RAJIN DAN MALAS, ORANG RAJIN JADI PINTAR, ORANG PINTAR JADI KAYA. ORANG MALAS JADI BODOH, ORANG BODOH JADI MISKIN “, kenapa saya katakana demikian, karena landasannya adalah bahasa Tuhan, “ ….. Alloh tidak akan mengubah suatu kaum,sehingga mereka merubah keadaan diri mereka sendiri… “ (QS (13) Ayat (11). Makna bahasa itu adalah mengajarkan, mendidik,mengarahkan bahwa Tuhan mengijinkan, mengabulkan dan meridloi usaha manusia ketika manusia berusaha, berupaya dan bekerja keras menjadi manusia cerdas dan juga harus mengakui dan mendeklarasikan bahwa Tuhan penentu dari keberhasilan itu, sehingga kita tidak menjadi Khorun dan atau Fir’aun, semua ini ‘KARENA AKU”.

Kebetulan, apakah ada dalam dunia usaha ???. Saya bercerita tentang kejadian yang sudah terlaksana dan itu merupakan jawaban dari pertanyaan, “KEBETULAN APAKAH ADA DALAM DUNIA USAHA ???. Kejadiannya belum lama, baru akhir tahun kemarin 2009. Pada posisi ini , saya adalah konsultan dibidang strategic line yang menangani permintaan partner atau kolega saya ( yang bahasanya saya pinjam ‘’ sepanjang alam mendukung, dan Tuhan merestui bahasa alam tersebut), kolega saya mempunyai usaha dibidang Marking Coding dalam bentuk laser yang digunakan untuk pelabelan terhadap food and beverages serta parmasi dan yang lainnya. Omsetnya sudah milyaran rupiah pertahunnya dan ketika ia bertemu saya dia membutuhkan dana milyaran untuk peningkatan order yang dimilikinya, berdasarkan hitungan matematis saya melihat peluang usahanya cukup menjanjikan dan yang menjadi klient partner saya juga perusahaan besar yang mempunyai kantor pusat di Belanda.
Singkat cerita secara bersama-sama dengannya, saya bikin Business Plan, agar dapat suntikan dana sehingga order dapat dijalankan. Untuk yang jumlahnya jutaan lebih mudah daripada mencari milyaran, namun prinsip ini saya kesempingkan karena jumlah tidak begitu penting,yang penting adalah bagaimana hal itu berjalan. Apa yang kami jalankan adalah sebuah pertaruhan, antara logika manusia dan logika Tuhan, kenapa ??? , karena kami laksanakan diakhir tahun, akses waktunya dimulai tanggal 23 Desember, sementara tanggal 25 Desember, natal dan akhir tahun apa mungkin Bank bisa mengakses transaksi dalam ratusan ribu dollar, ( menurut logika manusia, hamper tak mungkin ) ???, bahkan kolega saya sempat mengatakan “ Pak, sepertinya kita tidak bisa laksanakan dan jalankan pendanaan terhadap order saya, mana mungkin ???.Saya diam dan hati saya engatakan bahwa “BIAR ALLOH YANG MENJAWABNYA “, Ini adalah pertaruhan reputasi saya sebagai konsultan Strategic Line dan Keyakinan saya terhadapa Tuhan, seperti yang telah saya sebutkan bahwa ini adalah memaknai ,QS (13) Ayat (11). Dan “ TIDAK ADA BALASAN KEBAIKAN SELAIN KEBAIKAN PULA” Qur’an Surat Ar Rahman (55) Ayat (60).
Apa hasilnya ???, pada tanggal 28 Desember 2009 dipenghujung tahun Alloh menjawab semua rencana – Nya untuk manusia sesuai dengan kalamnya, dan berdasarkan hitungan dan logika manusia hal ini tidak mungkin dan mustahil bisa terjadi, tapi kenyataannya Alloh menggelontorkan uangnya milyaran rupiah.

Apakah itu semua kebetulan ??????, JAWABANNYA TIDAK ADA KEBETULAN, karena apa yang KITA LAKUKAN BERDASARKAN APA YANG KITA TANAM DAN KITA UPAYAKAN DENGAN DOA YANG TULUS, kenapa saya katakan tidak KARENA KOLEGA SAYA SELALU MENGATAKAN SEPANJANG ALAM MENDUKUNG DAN TUHAN MERESTUI BAHASA ALAM TERSEBUT.

Dan kolega saya telah berbuat dan memberikan servis yang terbaik untuk karyawannya,alam mendukung dan Tuhan meridloinya, “DAN TIDAK ADA BALASAN KEBAIKAN SELAIN KEBAIKAN PULA “
Sujud syukur hamba ATAS SEGALA BERKAHMU YA ALLOH, SEMOGA KAMI BISA MEMAKNAI BAHWA TANPAMU KAMI BUKAN APA – APA HANYA REMAHAN DEBU DIPADANG PASIR DAN SEMOGA APA YANG TELAH KAU AMANAHKAN DAPAT KAMI JAGA DAN MENAMBAH RASA SYUKUR HAMBA PADAMU.

Awaluddin MADJID AND PARTNER


Awaluddin Madjid
SIAPA MENANAM,DIA MEMETIK HASILNYA
Saya, sebagai pengusaha dan juga konsultan sering mendapat cerita menarik dalam perjalanan menjalankan usaha yang saya lakukan dan atau cerita menarik dari partner saya yang sedang menjalankan usahanya.

Dalam usaha yang saya lakukan dan atau partner, saya selalu membuat catatan, yang jadi bahan untu buku yang akan saya tulis. Karena dari cerita ini saya selalu memaknai bahwa dalam menjalankan usaha dan upaya yang kita lakukan CAMPUR TANGAN TUHAN MEMEGANG POSISI YANG TERAMAT PENTING, kalaupun tergantung pula pada upaya dan usaha yang kita lakukan, seberapa hebat apa yang sudah kita lakukan, seberapa kuat kita menghadapi badai,seberapa focus pada apa yang kita jalankan dan hal lainnya, dan yang amat terpenting kepercayaan dan keyakinan kita pada YANG MAHA KUASA BAHWA USAHA DAN UPAYA KITA AKAN DIDUKUNG. Pertanyaannya adalah, apakah Tuhan benar akan menolong hamba – Nya yang akan,sedang dan telah menjalankan usahanya ???.
Pertanyaan perlu jawaban, bukan ???, dan biasanya manusia selalu berkata,”biarlah waktu yang menjawab”,bukan “ TUHAN AKAN MENJAWABNYA”,kata,bahasa dan komunikasi terlihat sederhana namun maknanya dalam, dan kita sering salah menempatkan hal itu.

Kejadian dalam upaya dan usaha yang dilakukan oleh manusia terutama dalam dunia usaha, bagi kami , pengusaha kesulitan dan hambatan bahkan kegagalam sudah menjadi menu harian,ketika eksistensi usaha tetap bisa bertahan dan berjalan karena didasarkan pada komitmen, konsep, kontekstual,kapasitas, konsistensi, kreatifiats, komunikasi, yang akhirnya melahirkan kepercayaan dan keberlanjuta, maka atas ijin Tuhan usaha tersebut bisa berjalan dan tetap bertahan.
Sembilan kunci yang saya sebut diatas, ketika usaha tetap berjalan dan bertahan adalah bahasa dari siapa menanam dan dia akan memetik hasilnya. Sepanjang alam mendukung dan Tuhan merestui bahasa alam tersebut ( saya meminjam bahasa partner saya ).

KEBETULAN, APAKAH ADA DALAM DUNIA USAHA ???
Saya tidak percaya dengan bahasa “ORANG PINTAR DAN BODOH, YANG ADA ORANG RAJIN DAN MALAS, ORANG RAJIN JADI PINTAR, ORANG PINTAR JADI KAYA. ORANG MALAS JADI BODOH, ORANG BODOH JADI MISKIN “, kenapa saya katakana demikian, karena landasannya adalah bahasa Tuhan, “ ….. Alloh tidak akan mengubah suatu kaum,sehingga mereka merubah keadaan diri mereka sendiri… “ (QS (13) Ayat (11). Makna bahasa itu adalah mengajarkan, mendidik,mengarahkan bahwa Tuhan mengijinkan, mengabulkan dan meridloi usaha manusia ketika manusia berusaha, berupaya dan bekerja keras menjadi manusia cerdas dan juga harus mengakui dan mendeklarasikan bahwa Tuhan penentu dari keberhasilan itu, sehingga kita tidak menjadi Khorun dan atau Fir’aun, semua ini ‘KARENA AKU”.

Kebetulan, apakah ada dalam dunia usaha ???. Saya bercerita tentang kejadian yang sudah terlaksana dan itu merupakan jawaban dari pertanyaan, “KEBETULAN APAKAH ADA DALAM DUNIA USAHA ???. Kejadiannya belum lama, baru akhir tahun kemarin 2009. Pada posisi ini , saya adalah konsultan dibidang strategic line yang menangani permintaan partner atau kolega saya ( yang bahasanya saya pinjam ‘’ sepanjang alam mendukung, dan Tuhan merestui bahasa alam tersebut), kolega saya mempunyai usaha dibidang Marking Coding dalam bentuk laser yang digunakan untuk pelabelan terhadap food and beverages serta parmasi dan yang lainnya. Omsetnya sudah milyaran rupiah pertahunnya dan ketika ia bertemu saya dia membutuhkan dana milyaran untuk peningkatan order yang dimilikinya, berdasarkan hitungan matematis saya melihat peluang usahanya cukup menjanjikan dan yang menjadi klient partner saya juga perusahaan besar yang mempunyai kantor pusat di Belanda.
Singkat cerita secara bersama-sama dengannya, saya bikin Business Plan, agar dapat suntikan dana sehingga order dapat dijalankan. Untuk yang jumlahnya jutaan lebih mudah daripada mencari milyaran, namun prinsip ini saya kesempingkan karena jumlah tidak begitu penting,yang penting adalah bagaimana hal itu berjalan. Apa yang kami jalankan adalah sebuah pertaruhan, antara logika manusia dan logika Tuhan, kenapa ??? , karena kami laksanakan diakhir tahun, akses waktunya dimulai tanggal 23 Desember, sementara tanggal 25 Desember, natal dan akhir tahun apa mungkin Bank bisa mengakses transaksi dalam ratusan ribu dollar, ( menurut logika manusia, hamper tak mungkin ) ???, bahkan kolega saya sempat mengatakan “ Pak, sepertinya kita tidak bisa laksanakan dan jalankan pendanaan terhadap order saya, mana mungkin ???.Saya diam dan hati saya engatakan bahwa “BIAR ALLOH YANG MENJAWABNYA “, Ini adalah pertaruhan reputasi saya sebagai konsultan Strategic Line dan Keyakinan saya terhadapa Tuhan, seperti yang telah saya sebutkan bahwa ini adalah memaknai ,QS (13) Ayat (11). Dan “ TIDAK ADA BALASAN KEBAIKAN SELAIN KEBAIKAN PULA” Qur’an Surat Ar Rahman (55) Ayat (60).
Apa hasilnya ???, pada tanggal 28 Desember 2009 dipenghujung tahun Alloh menjawab semua rencana – Nya untuk manusia sesuai dengan kalamnya, dan berdasarkan hitungan dan logika manusia hal ini tidak mungkin dan mustahil bisa terjadi, tapi kenyataannya Alloh menggelontorkan uangnya milyaran rupiah.

Apakah itu semua kebetulan ??????, JAWABANNYA TIDAK ADA KEBETULAN, karena apa yang KITA LAKUKAN BERDASARKAN APA YANG KITA TANAM DAN KITA UPAYAKAN DENGAN DOA YANG TULUS, kenapa saya katakan tidak KARENA KOLEGA SAYA SELALU MENGATAKAN SEPANJANG ALAM MENDUKUNG DAN TUHAN MERESTUI BAHASA ALAM TERSEBUT.

Dan kolega saya telah berbuat dan memberikan servis yang terbaik untuk karyawannya,alam mendukung dan Tuhan meridloinya, “DAN TIDAK ADA BALASAN KEBAIKAN SELAIN KEBAIKAN PULA “
Sujud syukur hamba ATAS SEGALA BERKAHMU YA ALLOH, SEMOGA KAMI BISA MEMAKNAI BAHWA TANPAMU KAMI BUKAN APA – APA HANYA REMAHAN DEBU DIPADANG PASIR DAN SEMOGA APA YANG TELAH KAU AMANAHKAN DAPAT KAMI JAGA DAN MENAMBAH RASA SYUKUR HAMBA PADAMU.

Awaluddin MADJID AND PARTNER

0 komentar:


About Us

Komunitas ini diperuntukan bagi anda yang meyakini bahwa berwirausaha adalah pilihan yang dianugrahkan kepada manusia tanpa memandang suku, agama dan keturunan. Berwirausaha bisa di cari, dipelajari dan di ekskusi oleh siapapun , dimanapun dan kapanpun bagi mereka yang mempunyai keberanian bertarung dengan resiko kehidupan.

Pengikut

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP